SENI MELUKIS
Melukis
merupakan salah satu kegiatan untuk mengasah jiwa seni anak khususnya seni rupa.
Kegiatan ekstrakurikuler melukis ini dilaksanakan pada hari sabtu setiap minggu
ke-1 dan ke-2 setiap bulannya. Media dasar melukis yang digunakan selain
menggunakan kertas juga menggunakan media bahan baju kaos dengan peralatan
melukis menyesuaikan dengan kebutuhan. Mulai dari krayon dengan gradasi warna, pensil warna, cat air, dan cat finger paint.
Melukis diatas kertas
Melukis dibaju kaos
Prestasi
yang sudah diraih oleh TK Pembina Sijuk dikegiatan lomba melukis ditahun 2013 yaitu:
NO
|
LOMBA
|
JUARA KE
|
TINGKAT
|
TAHUN
|
1
|
Finger Painting
|
3
|
Kecamatan
|
2013
|
2
|
Melukis
|
3
|
Kecamatan
|
2013
|
0 komentar:
Posting Komentar